SEKILAS INFO
: - Kamis, 25-04-2024
  • 1 bulan yang lalu / Kegiatan smartren SMA NU Juntinyat berlangsung dari tanggal 25 Maret – 4 April 2024.

Visi Sekolah :

SMA NU Juntinyuat memiliki VISI “ CANGGIH” Yang merupakan akronim dari : “ CERDAS, AGAMIS, NASIONALIS, GIGIH dan HARMONIS”

Misi Sekolah

Untuk mencapai VISI tersebut, SMA NU Juntinyuat mengembangkan misi sebagai berikut:

  1. Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama dan memantapkan rasa keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa
  2. Mengembangkan dan menerapkan budaya bangsa dan akhlakul karimah dalam kehidupan sehari hari sehingga menjadi sumber kearifan dalam bertindak dalam kehidupan sehari-hari.
  3. Melaksanakan pembelajaran aktif, kreatif, inovatif, efektif dan menyenangkan untuk mengembangkan potensi keilmuan peserta didik agar memiliki kecerdasan Intelektual dan Sosial.
  4. Menumbuhkan semangat berprestasi kepada seluruh warga sekolah.
  5. Membimbing dan mengembangkan bakat dan minat peserta didik (Open Talent).
  6. Melaksanakan program ekstrakurikuler untuk menumbuh kembangkan potensi dan bakat persta didik
  7. Mengembangakan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menjawab tantangan global
  8. Menerapkan manajemen partisipatif dengan melibatkan seluruh warga sekolah.
  9. Mengembangkan hasil karya yang dimiliki peserta didik.
  10. Menumbuhkembangkan semangat rasa cinta terhadap Bangsa dan Negara sehingga tumbuh semangat Nasionalis.
  11. Mengembangkan jiwa seni dan budaya
  12. Menumbuh kambangkan rasa cinta kebersihan, keindahan, keamanan, kesehatan dan kekeluargaan.
  13. Menumbuh kembangkan semangat kebersamaan sehingga tercipta suasana Harmonis
WhatsApp chat